Pirus

Pirus merupakan mineral tidak tembus cahaya berwarna toska yang dianggap sebagai batuan berharga karena warnanya yang unik. Istilah pirus berasal dari kata bahasa arab Fairuz (فيروز).



Pirus

Batu pirus berukuran 25 mm
Umum
Kategori Phosphate minerals
Rumus kimia CuAl6(PO4)4(OH)8·4H2O
Klasifikasi Strunz 08.DD.15
Identifikasi
Warna Toska
Perawakan Masif, nodular
Sistem kristal Triklinis
Belahan Baik ke sempurna biasanya
Skala kekerasan Mohs 5–7
Gores Putih kebiruan
Berat jenis 2.6–2.9
Sifat optik Biaxial (+)
Indeks pembiasan nα = 1.610 nβ = 1.615 nγ = 1.650
Bias ganda +0.040
Pleokroisme Lemah
Fusibilitas Menyatu dalam HCl yang dipanaskan
Kelarutan Larut dalam HCl

0 komentar:

Posting Komentar

Ragam Produk

Original Product

Pratinjau Pratinjau Pratinjau Pratinjau Pratinjau